Pinguecula terjadi akibat adanya penggumpalan protein, lemak, atau kalsium di dalam mata.
Pterigium bukan sel kanker dan jarang menyebabkan komplikasi berbahaya. Namun, jika terus tumbuh dan menyebar sampai menutupi kornea atau bahkan pupil mata, dapat mengganggu penglihatan penderitanya.
Gejala pterigium ditandai dengan tumbuhnya selaput pada bagian putih (sklera) permukaan bola mata. Selaput ini biasanya tidak menimbulkan keluhan lain, tetapi tetap dapat disertai dengan gejala lain yang mengganggu, antara lain:
Pterigium juga dapat menyebabkan penglihatan terganggu saat pertumbuhan sudah mencapai bagian kornea mata, seperti membuat pandangan menjadi samar atau ganda.
Pemeriksaan sebaiknya segera dilakukan saat gejala muncul untuk mencegah pertumbuhan pterigium bertambah tebal dan lebar. Jika Anda pernah mengalami pterigium, munculnya kembali gejala juga harus diwaspadai.
Pterigium dapat berawal dari pinguecula. Sehingga, jika muncul gejala pinguecula, pemeriksaan ke dokter sebaiknya dilakukan untuk mencegah terjadinya pterigium. Gejala tersebut meliputi:
Our partners work with us because they believe in the value of our platform.
Jalan Bougenville 1 Rawa Laut, Enggal, Kota Bandar Lampung, Lampung 35127
rsmatapermanasari2017@gmail.com